Smashed Pink Can

Sabtu, 09 Januari 2016

PROFIL ISYANA SARASVATI



Profil Isyana Sarasvati
          Musisi cantik yang berasal dari Bandung ini lahir pada 2 Mei 1993. Gadis perempuan dari pasangan Sapta Dwikardana dan Luana Marpanda ini mempunyai bakat yang luar biasa dalam bidang musik maka tak heran jika ia memiliki banyak penggemar. Tak hanya bernyanyi, ia juga pandai bermain musik seperti piano, biola, organ listrik, seruling, dan saksofon. Isyana sudah mengeluarkan dua singlelagu ciptaannya sendiri yang berjudul “Keep Being You (2014)” dan “Tetap dalam Jiwa (2015)”.
            Penyanyi sekaligus penulis lagu sudah banyak meraih prestasi, antara lain tiga kali juara Grand Prix Asia Pasific Electone Festival; lulus piano dengan distinction Grade VIII ABRSM pada tahun 2007; empat kali menjadi juara 1 Kompetisi Piano Jawa Barat; Juara 1 6th Tan Ngiang Kaw/Tan Ngiang Ann Memorial Vocal Competition Singapore pada tahun 2012; terpilih menjadi salah satu dari 15 Composer Electone Dunia yang tampil di Yamaha Electone Concours (YEC) pada tahun 2012 di Tokyo, Jepang; Gold Certificate, 5th Bangkok Opera Foundation Singing Competition Bangkok, Thailand pada tahun 201

Tidak ada komentar:

Posting Komentar